Info lowongan kerja wilayah Bekasi. Saat ini lowongan kerja full time Alfimidi sedang dibuka untuk bidang pekerjaan operasional toko. Perusahaan membutuhkan karyawan untuk bekerja lokasi penempatan Bekasi, Jawa Barat, Kode Pos 17147 dan yg laina sesuai kebutuhan.
Company Profile : PT Midi Utama Indonesia Tbk adalah perusahaan retail di Indonesia yang berdiri pada tahun 2007. PT Midi Utama Indonesia Tbk berkantor pusat di Tangerang dan beroperasi melalui jaringan toko swalayan berupa minimarket brand Alfamidi yang memiliki banyak cabang di Indonesia termasuk di Bekasi. Gerai ini lebih besar dari minimarket pada umumnya. Website perusahaan : https://alfamidiku.com/
Saat ini perusahaan membutuhkan karyawan untuk bekerja di wilayah Bekasi mengisi posisi yang tersedia dengan persyaratan kerja sebagai berikut.
Crew Fresh Food Alfamidi Bekasi
Tugas dan tanggung jawab :
- Mengelola produk dagangan fresh food meliputi buah - buahan dan sayuran
Kualifikasi :
- Pria / Wanita, Lajang
- Usia 18-24 Tahun
- Pendidikan SMA/SMK/D3
- Kemampuan Komunikasi yang baik
- Berpenampilan Menarik
- Tinggi Badan : 165 (Pria) & 155 (Wanita)
- Tidak bertato, Bertindik dan tidak Buta Warna
- Tidak Sedang Berkuliah
- Penempatan Bekasi - Jawa Barat
Persyaratan dokumen lamaran :
- Surat Lamaran
- CV
- KTP
- Ijazah pendidikan terakhir
- Kartu keluarga
- SKCK
- Surat kesehatan
Cara melamar :
Jika anda berminat dan memenuhi kriteria diatas. Kirimkan segara lamaran kerja melalui link penerimaan karyawan berikut ini : Pendaftaran Kerja Alfamidi Wilayah Bekasi
Alamat PT Midi Utama Indonesia Tbk :
Head Office
Alfa Tower Alam Sutera, Lantai 12
Jl. Jalur
Sutera Bar. No.9, RT.003/RW.006, Panunggangan Tim., Kec. Pinang, Kota
Tangerang, Banten 15143
Branch Office Bekasi
Jl. Jababeka VI Blok L3 No.5, Harja Mekar, Kec. Cikarang Utara, Bekasi, Jawa Barat 17530